Kenapa Wrap Carbon lebih mahal ?

kenapa pasang sticker/blok/wrap mahal? apa beneran mahal? apalagi kalo bahannya bermotif seperti Carbon?



dibanding bahan sticker lainnya khusus untuk bahan carbon

pertama - harga pastinya lebih mahal
kedua - lebih tebal, sehingga
ketiga - perlu penanganan lebih/extra dan
keempat - perlu kejelian ada area tertentu

begini ceritanya:
pas bagian sambungan / terputus perhatikan motif carbon nya.

kadang untuk menyatukan motifnya beberapa aplikator sticker yang mengabaikan faktor estetika dengan tidak "menyambungkan" motif carbon dengan semestinya.

hal tersebut bisa terjadi karena kurang paham atau ingin mengirit bahan

karena jika mempertahankan motif akan membutuhkan bahan lebih banyak

nah
dengan sedikit cerita tadi bisa dipahamikah jika pemasangan sticker bermotif (carbon) harganya lebih mahal? 


semoga bermanfaat